Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Mei, 2022

Macam-macam Air dalam Bersuci

Kita tahu bahwasanya air merupakan salah satu komponen terpenting dalam hidup manusia. Selain digunakan untuk minum, memasak, mencuci pakaian, menyiram tanaman dan lain sebagainya, umat Islam juga menggunakan air untuk thaharah (bersuci) seperti mandi dan berwudhu. Akan tetapi, tidak semua air dapat digunakan untuk bersuci, ada pula air yang tidak dapat digunakan untuk bersuci. Nah, untuk mengetahui mana air yang dapat digunakan untuk bersuci dan mana yang tidak, mari kita simak penjelasan berikut ini. Dalam Fiqih Islam, air terbagi menjadi empat macam yaitu air mutlak, air musyammas, air musta’mal dan air mutanajis. 1. Air mutlak , adalah air suci yang dapat digunakan untuk bersuci. Buya Yahya mengatakan air mutlak merupakan air yang turun dari langit dan yang keluar dari bumi, semua itu suci dan mensucikan. Berdasarkan jenisnya, air mutlak ada tujuh yaitu; air hujan, air sungai, air laut, air sumber, air sumur, air salju dan air embun. 2. Air musyammas , adalah air yang ditaruh di wa